Assalamualikum Wr. Wb.
Pada kesempatan yang berbahagia ini perkenankan lah saya untuk memberikan ilmu yang saya dapatkan tentang bagaimana cara mempercantik sebuah menu terminal.
Jika kita berkerja di bidang programer maka kita kan sangat menggunkan terminal. Tetapi pastilah kita akan bosan melihat tampilan yang hanya seperti itu-itu saja maka dari itu kali ini saya akan memberikan 2 cara agar terminal anda tidak membosan kan.
1. Mengganti Background pada terminal.
Mengganti Background terminal anda dengan gambar yang anda inginkan tentulah akan memberikan fariasi pada terminal yang anda pakai berikut adalah langkah langkahnya :
a. Pertama-tama kita buka dulu aplikasi terminal dengan cara ((((( Ctrl+alt+T )))) .
b. Setelah itu kitapindah kemenu edit kemudian profiles.
c. Kemudian kita pilih edit dan nanti kita akan masuk ke menu Edit menu default.
d. Kemudian kita ke bagian background dan pada bagian image file kita pilih gambar yang akan kita gunakan.
SELESAI..........
2. Cara memunculkan suara pada saat membuka terminal.
Langsung saja berikut adalah langkah-langkahnya.
a. Pertama-tama kita buka terlebih dahulu terminal.
b. Kemudian kita masukan perintah
sudo gedit .bashrc .
c. Kemudian akan muncul menu .bashrc
d. kita masukan perintah spd-say -t female2 "Welcome " . Atau bisa di ganti dengan perintah yang lain. KEMUDIAN SAVE.
e. Tutup aplikasi kemudian buka kembali untuk mengecek hasil.
SELESAI........
0 komentar:
Posting Komentar